Perkembangan Anak Usia Dini dalam Pendidikan Kristiani Ditinjau dari Teori Piaget

  • Maria Agnes Monica Institut Agama Kristen Negeri Palangka Raya
Keywords: early childhood, Christian Education

Abstract

This study intends to analyze early childhood development in Christian Education. Early childhood development in Christian Education is an important basis for child development. The method used in this study is qualitative with a literature study approach. Research findings reveal that Christian values in early childhood learning are important to be given as a foundation for the formation of attitudes and socio-psychological development of children. In this regard, Christian education needs to take a role in explaining, complementing, undertaking, directing and helping children grow in knowledge of attitudes and actions based on Christian values.

Penelitian ini bermaksud untuk menganalisis perkembangan anak usia dini dalam Pendidikan Kristiani. Perkembangan anak usia dini dalam Pendidikan Kristiani menjadi dasar penting dalam perkembangan anak. Metode yang digunakan dalam penelitian ini ialah kualitatif dengan pendekatan studi literatur. Temuan penelitian mengungkapkan bahwa nilai-nilai kristiani dalam pembelajaran anak usia dini penting untuk diberikan sebagai landasan pembentukan sikap dan perkembangan sosial-psikologi anak. Dalam hal ini, pendidikan kristiani perlu mengambil peran dalam menjelaskan, melengkapi, menyanggupkan, mengarahkan dan membantu anak bertumbuh dalam pengetahuan sikap dan perbuatan berdasarkan nilai-nilai Kristiani.

References

Gultom, Rida, Dame Taruli Simamora, dan Genti Turnip. Pendidikan Agama Kristen Kepada Anak-anak. Medan: CV MITRA, 2011.

Hutapea, Rinto Hasiholan. “Nilai Pendidikan Kristiani ‘Terimalah Satu Akan Yang Lain’ Dalam Bingkai Moderasi Beragama.” KURIOS: Jurnal Teologi dan Pendidikan Agama Kristen 8, no. 1 (2022): 58–67. https://www.sttpb.ac.id/e-journal/index.php/kurios/article/view/540.

Khuluqo, Ihsana El. Belajar dan Pembelajaran. Yogyakarta: Pustaka, 2017.

Mansur. Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD). Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2011.

Mulyasa, E. Standar Kompetensi Dan Sertifikasi Guru. bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2009.

Nuhamara, Daniel. “Pengutamaan Dimensi Karakter Dalam Pendidikan Agama Kristen.” Jurnal Jaffray (2018).

Patilima, Hamid. Resiliensi Anak Usia Dini. Bandung: ALFABETA, 2015.

Salkind, Neil J. Teori-teori Perkembangan Manusia: Sejarah Kemunculan, Konsepsi Dasar, Analisis Komparatif, dan Aplikasi. Bandung: Nusa Media, 2009.

Sidjabat, BS. Membesarkan Anak Dengan Kreatif: Panduan Menanamkan Iman & Moral Kepada Anak Sejak Dini. Yogyakarta: ANDI, 2008.

Tari, Ezra, and Rinto Hasiholan Hutapea. “Peran Guru Dalam Pengembangan Peserta Didik Di Era Digital.” Jurnal Kharisma 1, no. 1 (2020): 1–13. http://jurnalsttkharisma.ac.id/index.php/Kharis/article/view/1.

Tim Islamonline, Seni Belajar Strategi Menggapai Kesuksesan Anak (Jakarta, Pustaka

Al-Kautsar, 2006), 41.

Wirawan, Aprianto. “Pendidikan Kristen Dalam Keluarga Sebagai Pendekatan Pembentukan Karakter Anak.” Harati: Jurnal Pendidikan Kristen 1, no. 1 (2021): 18–33.

Wiyani, Novan Ardy. Dasar-Dasar Manajemen PAUD. Yogyakarta: Arruzz Media, 2020.

Published
2023-04-30