Efektivitas Penggunaan Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik Pada Pembelajaran Pendidikan Agama Kristen
Abstrak
This study aims to test the effectiveness and find out how big the difference in the use of the CTL model on the critical thinking skills of students in class VIII A-C compared to class VIII D-E who do not use the CTL model in online learning for PAK subjects at SMPN 9 Palangka Raya. The method used in this study is a quasi-experimental design. While the sampling technique using. The sampling technique used probability sampling by using simple random sampling technique. This study involved two classes, namely the experimental class and the control class. While the instrument in this study used a pretest and posttest. The results showed 1) the contextual teaching and learning (CTL) learning model was effective for improving students' critical thinking skills in online learning for Christian Religious Education subjects at SMP Negeri 9 Palangka Raya, 2) There was a difference between the learning model used between the control class and the control class experimental class.
Penelitian ini bertujuan untuk menguji keefektifan dan mengetahui besar perbedaan penggunaan model CTL terhadap kemampuan berpikir kritis peserta didik kelas VIII A-C dibanding dengan kelas VIII D-E yang tidak menggunakan model CTL pada pembelajaran daring mata pelajaran PAK di SMPN 9 Palangka Raya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Quasi Eksperimental Desain. Sedangkan teknik pegambilan sampel menggunakan. Teknik pengambilan sampel menggunakan probability sampling dengan menggunakan teknik Simple Random Sampling. Penelitian ini melibatkan dua kelas, yaitu kelas eksperimen dan kelas kontrol. Sedangkan instrumen dalam penelitian ini menggunakan pretest dan posttest. Hasil penelitian menunjukkan 1) model pembelajaran contextual teaching and learning (CTL) efektif untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis peserta didik pada pembelajaran daring mata pelajaran Pendidikan Agama Kristen di SMP Negeri 9 Palangka Raya, 2) Ada perbedaan antara model pembelajaran yang digunakan antara kelas kontrol dan kelas eksperimen.
Referensi
Asmar, Amral. Hakikat Belajar Dan Pembelajaran. Bogor: Guepedia, 2020.
Bahri, Saiful. “Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning (Ctl) Tipe Inquiry Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis.” Al-Tadzkiyyah: Jurnal Pendidikan Islam 8, no. I (2017): 45–59.
———. “Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL) Tipe Inquiry Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis.” Jurnal Pendidikan Islam 8 No 1 (2017): 56.
Hasnawati. “Pendekatan Contextual Teaching Learning.” Jurnal Ekonomi & Pendidikan 3 (2006): 53–62.
Kurniawati, Urip Meilina, and Iwan Kuswidi. “Pengaruh Penerapan Model Contextual Teaching and Learning Berbantu Zoom Cloud Meetings Terhadap Kemampuan Raden Intan Lampung 1442 H / 2021 M Pengaruh Penerapan Model Contextual Teaching and Learning Berbantu Zoom Cloud Meetings Terhadap Kemampuan 1442 H” Vol. 10,No (2021): 13–20.
Mardiyah, Efania Aulia. “Pengaruh Penggunaan Contextual Teaching Learning (CTL) Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pada Mata Pelajaran Fikih Di MAN Kota Batu” (2018).
Prameswari, Salvina Wahyu, Suharno Suharno, and Sarwanto Sarwanto. “Inculcate Critical Thinking Skills in Primary Schools.” Social, Humanities, and Educational Studies (SHEs): Conference Series 1, no. 1 (2018): 742–750.
Prasetyawati, Priyatna. “Analisis Proses Pembelajaran Berbasis Student Centered Learning Dalam Pendekatan Saintifik Pada Mata Pelajaran Sejarah Di SMA Negeri Se Kota Palu.” e Jurnal Katalogis 4, no. 10 (2019): 130–137.
Pribadi, R. Benny A. Model-Model Desain Pembelajaran. Jakarta: Dian Rakyat, 2009.
Shanti, Widha Nur, Dyahsih Alin Sholihah, and Ahmad Anis Abdullah. “Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Melalui CTL.” Jurnal Elektronik Pembelajaran Matematika 5, no. 1 (2018): 98–110.
Siahaan, Yuni Listya Owada, and Rini Intansari Meilani. “Sistem Kompensasi Dan Kepuasan Kerja Guru Tidak Tetap Di Sebuah SMK Swasta Di Indonesia.” Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran 4, no. 2 (2019): 141.
Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Edited by Sutopo. Kedua. Bandung: Alfabeta, 2019.